Matematika Sekolah Menengah Pertama Sebuah tabung mempunyai jari² 3cm dan panjang 4cm berapa volume tabung tersebut​

Sebuah tabung mempunyai jari² 3cm dan panjang 4cm berapa volume tabung tersebut​

[tex]\color{grey}\colorbox{white}{\boxed{cara}}[/tex]

Dik : r = 3cm

t = 4cm

Dit : V?

Jawab :

a. Luas alas = π × r × r

= 3,14 × 3 × 3

= 28,26cm²

V = luas alas × tinggi

= 28,26 × 4

= 113,04cm³

✿✿✿✿✿✿✿✿✿✿✿✿✿✿✿✿✿✿

[tex]\color{pink}\colorbox{grey}{\boxed{jawaban}}[/tex]

Volume tabung tersebut adalah 113,04cm³

Jawaban:

113,04 cm³

Penjelasan dengan langkah-langkah:

dik : r : 3 cm

p / t : 4 cm

dit : v ?

jawab :

v = πr²t

v = 3,14×3×3×4

v = 3,14×36

v = 113,04 cm³

[answer.2.content]